Doa Untuk Santo Simon Zealot
Indonesia:
Terpujilah Santo Simon, Engkau adalah sepupu dan pengikut setia Yesus. Engkau disebut "orang Zelot," yang menunjukkan bahwa Engkau bersedia memberikan hidupmu untuk iman dan kebebasanmu sebagai manusia. Bantulah kami agar mendapatkan rahmat untuk bersedia memberikan hidup kami bagi Kristus dan bekerja demi kebebasan dan kedamaian yang hanya dapat diberikan oleh Allah. Tolonglah kami untuk menghabiskan hidup kami hanya untuk Tuhan selama di dunia dan semoga kami diterima oleh-Nya dalam kebahagiaan abadi di surga. Amin.
English:
O Glorious Saint Simon, you were a cousin of Jesus and a devoted follower as well. You were called "the Zealot," indicating that you were willing to give your life for your religion and your freedom as a human person. Obtain for us the grace to be willing to give our lives for Christ and to labor for the freedom and peace that only God can give. Help us to spend ourselves for God on earth and be received by him in eternal bliss in heaven. Amen.
Related Articles :
Doa Penerangan Roh Kudus (Puji Syukur 147) Ya Bapa, utuslah Roh Kudus memenuhi hati umat-Mu, dan menyalakan di dalamnya api cinta-Mu. P Utuslah Roh-Mu, & ...
Santo Georgius Santo Georgius Wafat: 303 M Hari raya resmi: 23 April Georgius adalah putera seorang prajurit dan martir Kristus bernama Geron ...
Doa Kepada Malaikat Santo Rafael Engkaulah panah kasih dan tabib kasih Allah, kami mohon kepadamu, lukailah hati kami dengan kasih yang membara dan jangan biarkan l ...
KHK: Artikel 4 - Pemecatan Kan. 196 Pemecatan dari jabatan, yaitu hukuman atas suatu kejahatan, hanya dapat dilakukan menurut norma hukum. Pemecatan men ...
Santo Yohanes dari Nepomuk Yohanes Nepomuk Lahir: 1345 Wafat: 20 Maret 1393 Pesta: 9 Mei Yohanes Velflin dari kota Nepomuk adalah seorang iman yang kudus. L ...
Powered by Blogger.