Mazmur 23
Bahasa Indonesia:
TUHAN adalah gembalaku, takkan kekurangan aku.
Ia membaringkan aku di padang yang berumput hijau,
Ia membimbing aku ke air yang tenang;
Ia menyegarkan jiwaku.
Ia menuntun aku di jalan yang benar oleh karena nama-Nya.
Sekalipun aku berjalan dalam lembah kekelaman, aku tidak takut bahaya, sebab Engkau besertaku; gada-Mu dan tongkat-Mu, itulah yang menghibur aku.
Engkau menyediakan hidangan bagiku, di hadapan lawanku; Engkau mengurapi kepalaku dengan minyak; pialaku penuh melimpah.
Kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikuti aku, seumur hidupku; dan aku akan diam dalam rumah TUHAN sepanjang masa.
Bahasa Inggris:
The Lord is my shepherd; I shall not want.
He makes me lie down in green pastures.
He leads me beside still waters
He restores my soul.
He leads me in paths of righteousness for His name’s sake.
Even though I walk through the valley of the shadow of death, I will fear no evil, for You are with me;
Your rod and your staff, they comfort me.
You prepare a table before me in the presence of my enemies;
You anoint my head with oil; my cup overflows.
Surely goodness and mercy shall follow me all the days of my life,
and I shall dwell in the house of the Lord forever.
Bahasa Latin:
Dominus reget me et nihil mihi deerit
In loco pascuae ibi me conlocavit super aquam refectionis educavit me
Animam meam convertit deduxit me super semitas iustitiae propter nomen suum
Nam et si ambulavero in medio umbrae mortis non timebo mala quoniam tu mecum es virga tua et baculus tuus ipsa me consolata sunt
Parasti in conspectu meo mensam adversus eos qui tribulant me inpinguasti in oleo caput meum et calix meus inebrians quam praeclarus est
Et misericordia tua subsequitur me omnibus diebus vitae meae et ut inhabitem in domo Domini in longitudinem dierum
Related Articles :
Doa Kesabaran (Puji Syukur 143) Allah yang Mahamurah, Engkau tetap sabar ketika umat-Mu Israel tidak setia. Dengan penuh kesabaran pula Engkau menuntun orang berdo ...
Sub Tuum Praesidium Doa ini ditemukan tertulis pada papirus di Mesir pada abad 3 dan digunakan pada litani kepada Bunda Perawan Maria. Bahasa Indone ...
Novena Jubah Suci Santo Yosep Catatan: Novena Jubah Suci St. Yosef ini untuk menghormati St. Yosef, dilakukan dengan cara tertentu dan khusus untuk mendapat p ...
Untukmu Santo Yusuf (Ad Te, Beate Ioseph) Bahasa Indonesia:Kepadamu, O Santo Yusuf Yang Terberkati, kami datang dengan penderitaan bersama dengan permohonan kami kepada pasa ...
Kemuliaan (Arab) المجد للآب almjd lilab Kemuliaan kepada Bapa والابن - walabn - dan Putera والروح القدس - walruwh alquds - ...
Powered by Blogger.