Doa Tobat 1 (Puji Syukur 25)
Allah yang maharahim, aku menyesal atas dosa-dosaku. Aku sungguh patut Engkau hukum, terutama karena atu telah tidak setia kepada Engkau yang maha pengasih dan mahabaik bagiku.
Aku benci akan segala dosaku, dan berjanji dengan pertolongan rahmat-Mu hendak memperbaiki hidupku dan tidak akan berbuat dosa lagi. Allah yang mahamurah, ampunilah aku, orang berdosa. (Amin.)
Bahasa Inggris:
I am heartily sorry for having offended you, and i detest all my sins,because of your just punishments,
but most of all because they offend you,my God, who are all good and deserving of all my love.
I firmly resolve,with the help of your grace, to sin no more and to avoid the near occasions of sin.
Amen.
Bahasa Latin:
Deus meus, ex toto corde pænitet me omnium meorum peccatorum,eaque detestor, quia peccando,non solum pœnas a te iuste statutas promeritus sum,sed præsertim quia offendi te,summum bonum, ac dignum qui super omnia diligaris.Ideo firmiter propono,adiuvante gratia tua,de cetero me non peccaturum peccandique occasiones proximas fugiturum.Amen.
Related Articles :
Rosario 7 Dukacita MariaDoa pada medali pertama:DOA PEMBUKAANTuhan, aku mempersembahkan Rosario ini bagi kemuliaan-Mu, agar aku dapat menghormati Bunda Yesus, ...
Doa Kepada Malaikat Santo Gabriel Malaikat umat manusia, engkau yang dipercaya membawa kabar Allah, bukalah telinga kami juga pada peringatan dan panggilan yang ter ...
KHK: Daluwarsa Kan. 197 Daluwarsa, sebagai cara untuk memperoleh atau mele- paskan hak subyektif dan juga sebagai cara untuk membebaskan dar ...
Lagu Taize Bonum Est Confidere Bonum Est Confidere Do=F Dm Am A Dm C Bonum est conf ...
Permohonan Kepada Para Malaikat Kudus Allah Tritunggal Yang Maha Kuasa dan kekal, sebelum kami berseru pada para abdi-Mu dan malaikat kudus, untuk memohon pertolongan, k ...
Powered by Blogger.