Bagaikan pohon kehilangan daunnya,
Begitu pula kehidupan kami berjalan menuju akhirnya setiap tahun
Pesta keceriaan masa muda berakhir, cahaya kesukaan telah padam
Usia kesepian mendekat, sahabat berpulang, kerabat pergi
Dimanakah engkau yang beruntung dan penuh sukaria?
Makam-makam sepi, namun jiwa-jiwa ada dalam tangan-Mu
Seseorang merasakan pandangan kasih yang datang dari dunia lain.
Tuhan, sinarilah dengan matahari, hangatkan dan terangilah rumah-rumah para almarhum
Tuhan, semoga kepahitan waktu karena perpisahan segera lenyap
Berikanlah kami sukacita untuk berkumpul di surga,
Tuhan, tolonglah kami semua untuk menjadi satu bersama Engkau.
Tuhan, beriklanlah pada mereka yang telah tertidur, kemurnian bagaikan anak kecil dan kebahagiaan sempurna masa remaja.
Dan semoga kehidupan abadi mereka menjadi Pesta Paskah. Amin
Doa Tua yang Indah dari Rusia
Related Articles :
Kemuliaan (Arab) المجد للآب almjd lilab Kemuliaan kepada Bapa والابن - walabn - dan Putera والروح القدس - walruwh alquds - ...
Doa Rosario Santa Perawan Maria Doa Rosario Santa Perawan Maria Tanda Salib Aku percaya Kemuliaan Terpujilah Bapa kam Salam, Putri Allah Bapa. Salam Maria… Salam, ...
Actiones Nostras Bahasa Indonesia: Kami memohon di hadapanMu, ya Tuhan. Dampingilah semua pekerjaan kami dan bimbinglah kami melakukannya, agar set ...
Doa Kebijaksanaan (Puji Syukur 142) Allah yang Mahabijaksana, Engkau telah menciptakan dan menata alam ini dengan kebijaksanaan yang tak terhingga. Engkau pun telah me ...
Doa Kerendahan Hati (Puji Syukur 141) Allah yang Mahatinggi, Putra-Mu Yesus telah memberikan teladan kerendahan hati yang tiada tara. Walaupun Allah, Ia telah menghampak ...
Powered by Blogger.