DOA ANGELUS
Bahasa Indonesia:
Maria diberi kabar oleh Malaikat TUHAN
bahwa Ia akan mengandung dari Roh Kudus
Salam Maria ...
Aku ini hamba TUHAN
terjadilah padaku menurut perkataanMU.
Salam Maria ...
Sabda sudah menjadi daging
dan tinggal diantara kita
Salam Maria
Doakanlah kami, ya Santa Bunda ALLAH
supaya kami dapat menikmati janji KRISTUS.
Marilah berdoa:
Ya ALLAH, karena kabar Malaikat kami mengetahui
bahwa YESUS KRISTUS PutraMU menjadi manusia.
Curahkanlah rahmatMU ke dalam hati kami,
supaya karena sengsara dan salibNYA,
kami dibawa kepada kebangkitan yang mulia.
Sebab DIAlah TUHAN dan Pengantara kami (Amin)
Bahasa Inggris:
The angel of the Lord declared unto Mary,
And she conceived by the Holy Spirit.
Hail Mary...
Behold the handmaid of the Lord,
Be it done unto me according to Thy word.
Hail Mary...
And the Word was made flesh,
And dwelt among us.
Hail Mary...
Pray for us, O holy Mother of God,
That we may be made worthy of the promises of Christ.
Let us pray:
Pour forth, we beseech Thee, O Lord, Thy grace into our hearts, that we to whom the Incarnation of Christ, Thy Son, was made known by the message of an angel, may by His passion and cross be brought to the glory of His resurrection. Through the same Christ our Lord. Amen.
Bahasa Latin:
Angelus Domini nuntiavit Mariæ,
Et concepit de Spiritu Sancto.
Ave Maria, gratia plena...
Ecce ancilla Domini.
Fiat mihi secundum verbum tuum.
Ave Maria, gratia plena....
Et Verbum caro factum est.
Et habitavit in nobis.
Ave Maria, gratia plena...
Ora pro nobis, Sancta Dei Genetrix.
Ut digni efficiamur promissionibus Christi.
Oremus.
Gratiam tuam, quæsumus, Domine, mentibus nostris infunde; ut qui, Angelo nuntiante, Christi Filii tui incarnationem cognovimus, per passionem eius et crucem ad resurrectionis gloriam perducamur. Per eundem Christum Dominum nostrum.
Amen.
Angelus Domini
Related Articles :
Litani Darah Termulia Yesus Bahasa Indonesia: Tuhan, kasihanilah kami, Tuhan, kasihanilah kami. Kristus kasihanilah kami, Kristus dengarkanlah kami. Kristus, ...
KHK: Artikel 4 - Pemecatan Kan. 196 Pemecatan dari jabatan, yaitu hukuman atas suatu kejahatan, hanya dapat dilakukan menurut norma hukum. Pemecatan men ...
Rosario Luka-luka Suci Tuhan Yesus yang Diajarkan Tuhan Yesus pada Maria Martha Chambon Suatu ketika Tuhan Yesus menampakkan diri pada Suster Maria Martha Chambon, seorang biarawan katolik pada biara Visitation, Satande ...
Chord Marilah Kamu Anak Maria Oleh PustardosMarilah Kamu Anak Maria Do = G Lagu: Pustardos Bait 1: G D ...
KHK: Prelatur Personal Kan. 294 Demi pemerataan pembagian para imam atau demi pelaksanaan karya-karya pastoral atau misioner khusus bagi pelbagai dae ...
Powered by Blogger.